Selasa, 03 Mei 2016

Pelatihan Public Speaking KSE Unand

         Sabtu, 17 April 2016 divisi pendidikan Paguyuban KSE unand baru saja mengadakan  pelatihan public speaking yang dimulai dari pukul 19.30 – 20.30 WIB bertempat di Rumah Paguyuban (Rupa). Acara public speaking inibertujuan sebagai wadah bagi penerima beasiswa agar berani dalam berbicara, mengemukaan pendapat, menyikapi dan memposisikan diri dalam suatu   situasi. Sebagai contoh, diakhir pemberian materi dilakukan simulasi berupa sebuah situasi yang mengharuskan penerima menjadi reporter atau pun seorang presenter. Penerima diharapkan dapat menunjukkan kekuatan dari postur tubuh dalam berkomunikasi sehingga menimbulkan rasa percaya diri.  Adapun yang menjadi pemateri dalam pelatihan ini adalah Dora Dwi Astuti (Agroekoteknologi, 2012) dan Oktrido Asrialdi (Manajemen, 2013) yang merupakan bagian dari penerima beasiswa KSE unand. Para penerima sangat antusias dengan adanya pelatihan ini dan semoga dengan adanya pelatihan menjadikan kita lebih percaya diri lagi. Terimakasih guyss
happy yaa

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Justin Bieber, Gold Price in India . Credit to Ridwan Rosman Syarif